Test Kit Boraks (TBQ 01-A)

Written By VisiOn Center on Jumat, 30 Desember 2011 | 05.53.00

Nama Produk: Test Kit Boraks ET (TBQ 01-A)

Boraks sejak lama telah digunakan masyarakat untuk pembuatan gendar nasi, krupuk gendar, atau krupuk puli yang secara tradisional di jawa disebut “Karak” atau “Lempeng”. Disamping itu boraks digunakan untuk industri makanan seperti dalam pembuatan mie basah, lontong, ketupat, bakso bahkan dalam pembuatan kecap.

Hasil menunjukkan bahwa senyawa boron sebagai Zat Tambahan Makanan masih digunakan, dan ditemukan boron pada sampel mie sebesar 0,052 - 0,367 mg B/g berat kering dan pada baso sebesar 0,0075 – 0,139 mg B/g berat, kering. Boraks berbahaya bagi kesehatan yang mengkonsumsinya, oleh karena ini pemerintah melarang pemakaian BORAKS pada produk makanan atau minuman.

TEST KIT BORAK (TBQ 01-A) mudah digunakan oleh siapa saja untuk uji cepat kualitatif boraks pada produk makanan atau minuman.

Merk: Easy Test

Content: 2 Reagent Cair, 1 pack kertas uji, 1 lembar petunjuk pemakaian


Gambar Produk:


 

Cara Penggunaan:


Untuk informasi dan pemesanan silahkan hubungi INFO KONTAK KAMI atau klik LINK PROSEDUR PEMESANAN.

Note:
ET Group memproduksi beberapa test kit analisis mutu pangan bermerk Easy Test dengan jenis varian antara lain Test Kit Formalin, Test Kit Boraks, Test Kit Methanil Yellow, Test Kit Rhodamine B, Test Kit Mutu Pangan 4 Varian, Test Kit Formalin Paket Industri, TEST KIT MUTU PANGAN 4 VARIAN (PAKET INDUSTRI), Test Kit Sianida, Test Kit Peroksida, Test Kit Hipoklorit (Kaporit), Test Kit Siklamat, Test Kit Sakarin, Test Kit Asam Salisilat, Test Kit Alkalinitas (Alkalinity), Test Kit Asam Sorbat, Test Kit Benzoat, Test Kit Oksalat (Oxalate), Test Kit Tiosianat (Thiocyanate), Test Kit Nitrit, Test Kit Iodat, Test Kit Oksalat, Test Kit Potassium Bromate (Kalium Bromat) dan macam-macam test kit lainnya.

3 komentar:

Rian mengatakan...

assalamualaikum.
saya ingin bertanya ttg prosedur uji boraks.
mengapa pada uji bahan berupa padatan menggunakan air mendidih? apakah berpengaruh pada hasil testnya? (jika ada tlg dijelaskan
jika menggunakan air biasa/bukan air mendidih bisa tidak?
terima kasih.

Easy Test mengatakan...

YTH. Bpk Rian. Boraks biasanya digunakan dalam campuran makanan padat. dan karena proses pemanasan produk tersebut biasanya boraks terikan cukup kuat pada matrik pangan (makanannya). Nah... karena terikan cukup kuat maka kalau hanya diblender dan menggunakan air biasa tidak cukup mampu untuk menarik partikel boraks dari matrik pangan tersebut. Oleh karena itu saya lebih menyarankan pakai HCl teknis. Tapi kalau tidak ada maka langkah alternatifnya bahan uji diblender dengan air panas (mendidih) agar cukup mampu menarik boraks dari matrik pangan.

Easy Test mengatakan...

maaf maksud saya TERIKAT bukan TERIKAN

Posting Komentar